Pengertian dan manfaat umum Jaringan Komputer
Apasih Jaringan Komputer dan manfaatnya?
Pengertian jaringan komputer:
Jaringan komputer adalah
sekelompok komputer yg di hubungkan satu dengan lainnya
dengan menggunakan protokol komunikasi melalui media trasmisi atau media komunikasi
sehingga dapat saling berbagi data informasi, program-program.
penggunaan bersama perangkat keras seperti menggunakan data di komputer yang lain dan printer
Manfaat umum jaringan komputer
Antara lain:
-Jaringan memungkinkan manajemen sumber daya lebih efisien
-Jaringan membantu mempertahankan informasi agar tetap andal dan up to date
-Jaringan membantu mempercepat proses berbagi data
-Jaringan memungkinkan kelompok kerja berkomunikasi dengan lebih efisien
-Jaringan membantu usaha dalam melayani klien secara lebih efektif.
Oke sekian dari saya,terimaksih telah berkunjung di blog kami:)
Jangan lupa kunjungi website kami
http://networkghostsecurity.tk
Folow Juga Akun instagram saya
Komentar
Posting Komentar